Setiap pertemuan pasti ada perpisahan, begitu lah hidup ini. Ya berapa lama kita kenal dan mengalami nya itu tidak penting, tapi apa manfaat kita terima itu paling penting. Kali ini saya menemani adik peserta MPLS SMKN 2 Pangkalpinang tahun ajaran 2022/2023.
Kegiatan dimulai pada tanggal Sabtu 16 Juli 2022 lalu. Hari pertama ini saya mulai di bagikan kelompok dan saya di amanah kan sebagai kakak pendamping di kelompok 4. hari itu saya dan adik peserta MPLS belum sempat berkenalan, dan masih ragu ragu.
Hari ke dua adalah awal tahap perkenalan saya kepada semua siswa yang di dampingi saya di kelompok 4. Beragam asal sekolah asal dan jurusan yang di acak pada hari sebelumnya membuat keseruan. Tidak hanya keseruan tidak hanya kenal dengan teman satu jurusan, tapi teman seluruh jurusan juga.
Hari beberapa hari saya rasakan saya pun sudah semakin akrab dengan mereka. Sampai ada lelucon di kelas waktu jam istirahat. Tertawa bersama, bermain bersama hingga solat Dzuhur bareng. Mungkin
Tidak terasa hal tersebut akan berakhir cepat. Mungkin saya merasa kurang puas tapi semoga selama Lima hari bersama mereka. Merupakan hal terbaik lagi buat saya. Sukses untuk semua, terutama kelompok kakak. Kelompok 4 ya, jangan lupakan pengajaran ibu pendamping dan kakak pendamping kalian. Selamat Menjadi anak SMKN 2 Pangkalpinang. Tetap utamakan tata Krama dan jangan lupa sapa bilang bertemu.
Thanks ya semuanya Zaky, Abdu, Riski Virna, Redo, mujasir, dan Adek kakak lainnya. Semangat terus. terbaik untuk kalian semua.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar